KEADAAN KETENAGAKERJAAN KALIMANTAN TIMUR AGUSTUS 2012 - Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur

Siaran langsung Rilis Berita Resmi Statistik BPS Provinsi Kalimantan Timur dapat disaksikan melalui kanal Youtube BPS Kaltim

Untuk update informasi terbaru kegiatan BPS Kaltim, ikuti akun Instagram Resmi BPS Kaltim

Ikuti Survei Kebutuhan Data BPS Provinsi Kalimantan Timur dan bantu kami meningkatkan layanan! Klik disini untuk berpartisipasi.

KEADAAN KETENAGAKERJAAN KALIMANTAN TIMUR AGUSTUS 2012

Tanggal Rilis : 5 November 2012
Ukuran File : 0.36 MB

Abstraksi

  • Jumlah angkatan kerja di Kalimantan Timur pada Agustus 2012 tercatat sebanyak 1.777.381 orang, meningkat sebanyak 12.685 orang dibanding jumlah angkatan kerja Agustus 2011 yang tercatat sebanyak 1.764.696 orang. Dan mengalami penurunan sebanyak 54.798 orang dibanding Februari 2012 yang tercatat sebanyak 1.832.179  orang. 
  • Jumlah penduduk yang bekerja di Kalimantan Timur pada Agustus  2012 tercatat sebanyak 1.619.118 orang, meningkat sebanyak 28.115 orang jika dibandingkan dengan keadaan pada Agustus 2011 yang tercatat sebanyak 1.591.003 orang orang. Dan mengalami penurunan sebanyak 42.923 orang jika dibandingkan dengan keadaan Februari 2012 yang tercatat sebanyak 1.662.041  orang. 

  • Jumlah penduduk yang bekerja di Kalimantan Timur pada Agustus  2012 tercatat sebanyak 1.619.118 orang, meningkat sebanyak 28.115 orang jika dibandingkan dengan keadaan pada Agustus 2011 yang tercatat sebanyak 1.591.003 orang orang. Dan mengalami penurunan sebanyak 42.923 orang jika dibandingkan dengan keadaan Februari 2012 yang tercatat sebanyak 1.662.041  orang. 

  • Tingkat pengangguran terbuka (TPT) di Kalimantan Timur pada Agustus 2012 mencapai 8,90 persen,  mengalami penurunan  dibandingkan keadaan pada Agustus 2011 (9,84 persen), demikian juga terhadap keadaan Februari 2012 (9,29 persen). 

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur (BPS-Statistics Kalimantan Timur Province)Jl. Kemakmuran No.04 Samarinda 75117

Telp (0541) 732793

743372

Mailbox : bps6400@bps.go.id    

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik