Nilai Tukar Valuta Asing Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2014 - Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur

Siaran langsung Rilis Berita Resmi Statistik BPS Provinsi Kalimantan Timur dapat disaksikan melalui kanal Youtube BPS Kaltim

Untuk update informasi terbaru kegiatan BPS Kaltim, ikuti akun Instagram Resmi BPS Kaltim

Ikuti Survei Kebutuhan Data BPS Provinsi Kalimantan Timur dan bantu kami meningkatkan layanan! Klik disini untuk berpartisipasi.

Nilai Tukar Valuta Asing Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2014

Nomor Katalog : 7207002.64
Nomor Publikasi : 64540.1503
ISSN/ISBN : -
Tanggal Rilis : 14 Juni 2015
Ukuran File : 4.02 MB

Abstraksi

BadanPusatStatistik Provinsi Kalimantan Timur melakukan kegiatan MonitoringKurs Valuta Asing guna memenuhi kebutuhan data kurs valuta asing yang semakin diperlukankeberadaannya ditengah perekonomian dunia masa kini. Publikasi NilaiTukar ValutaAsingProvinsi Kalimantan Timur Tahun 2014 inimerupakan publikasiyang menyajikan tentang kegiatanmonitoring jual belivalutaasingyang dilakukanolehperusahaan perorangan untuk memantaufluktuasi nilai tukarrupiahterhadap matauang asing.Lingkup monitoringyangdigunakanadalahfluktuasi nilai kursmata uangasingutamadiantaranya: DollarAmerika, Dollar Australia, Dollar Canada, DollarSingapura dan 12 mata uang asing lainnya. Datayang disajikan publikasi ini memuat kurs valuta asingperiode Januari sampai dengan Desembertahun2014.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur (BPS-Statistics Kalimantan Timur Province)Jl. Kemakmuran No.04 Samarinda 75117

Telp (0541) 732793

743372

Mailbox : bps6400@bps.go.id    

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik